Page 66 - Essay Writing - Blended Learning with Project Based Learning
P. 66
CURRICULUM
CURRICULUM
VITAE
VITAE
Ita Sarmita samad, S. Pd., M. Pd., lahir di Enrekang,
04 Desember 1990. Anak kedua dari pasangan
Abd. Samad Djafar dan Marliah, M. Pd. Penuis
meraih gelar sarjana Pendidikan Bahasa Inggris
(S.Pd.) pada Tahun 2013 dan Magister Pendidikan
Bahasa Inggris (M. Pd.) pada Tahun 2016. Penulis
telah berkarir sebagai dosen sejak Tahun 2018
sebagai dosen tetap di Univeritas Muhammadiyah
Enrekang dan telah memiliki sertifikat pendidik pada
Tahun 2020. Tahun 2024, penulis menjadi dosen
PNS di Fakultas Bahasa dan Sastra, Universitas
Negeri Makassar.
Kecintaan penulis dengan dunia pendidikan membawanya terus berusaha
berkontribusi positif dalam berbagai kegiatan dalam rangka mencerdaskan
kehisupan Bangsa. Penulis aktif sebagai dosen pembimbing lapangan pada
Program Kampus Mengajar MBKM, juga telah beberapa kali memperoleh hibah
penelitian dan pengabdian masyarakat skala kompetitif nasional baik sebagai
ketua ataupun sebagai anggota. Ebook ini juga merupakan salah satu bentuk
luaran hasil penelitian yang dilakukan penulis bersama dengan tim nya. Semoga
penulis dapat terus berkarya dan bermanfaat bagi umat khususnya dalam
bidang pendidikan.
Curriculum Vitae 60