Page 33 - Berliora Seloni Siregar
P. 33
Distribusi Kurang Dari
60
50
40
30
20
10
0
kr dr o kr dari 11 kr dari 16 kr dari 21 kr dari 26 kr dari 31
:
Gambar Distribusi Kurang dari
C. UKURAN GEJALA PUSAT DAN UKURAN LETAK
Sekumpulan data yang diperoleh dari lapangan baik dari populasi
maupun sampling, disamping data tersebut dapat digambarkan menggunakan
grafik maupun tabel, untuk keperluan analisis data dapat pula digambarkan
dalam ukuran gejala pusat (nilai tengah) dan ukuran letak.
Ukuran tersebut terdiri dari nilai 1) rata-rata hitung (mean), rata-rata ukur,
rata-rata harmonis, 2) nilai yang paling sering muncul disebut modus, dan 3)
harga tengan berupa median, kuartil, desil, dan persentil
2. Nilai Rata- rata.
Pengetahuan tentang nilai rata-rata sangat penting untuk dikuasai dalam
mempelajari statistik. Hal ini dikarenakan banyak persoalan-persoalan statistic
haarus menggunakan nilai rata-rata.