Page 29 - Modul Sistem Gerak Manusia
P. 29
Evaluasi
A. Pilihlah tanda (x) pada A, B, C,D, atau E pada jawaban yang paling
tepat!
1. Sel-sel tulang disebut juga...
a. Trombosit
b. Eritrosit
c. Kondrosit
d. Leukosit
2. Tulang gelang bahu disebut juga tulang...
a. Klavikula
b. Vertebrae
c. Kranium
d. Lumbar
e. Pectoral
3. Didalamnya berisi sumsum merah, tempat tempat pembuatan
sel darah merah dan sel darah putih adalah ciri-ciri tulang...
a. Pipih
b. Pendek
c. Pipa
d. Keras
e. Rawan
4. Saat otot berkontraksi bagian tendon yang menggerakkan
tulang dinamakan....
a. Ligamen
b. Origo
c. Oaktomiosin
d. Empal
e. Insersio
5. Saat otot rangka berkontraksi yang terjadi adalah...
a. Fi lumen tebal berkontraksi