Page 19 - Penjajahan Belanda di Indonesia - Idsejarah.net.pptx
P. 19
JAN PIETERSZOON COEN
(1619-1623; 1627-1629)
• J.P. Coen memindahkan markas VOC di
Ambon ke Jayakarta
• Mengganti nama Jayakarta menjadi Batavia
• Melakukan monopoli perdagangan di
wilayah Maluku
1. Mengusir orang Inggris di Pulau Run
2. Mengusir dan melenyapkan penduduk
asli Banda
3. Kebijakan ekstripasi

