Page 2 - E-BOOK_NI KADEK DWI WIDIYANTI_MENYEDERHANAKAN BENTUK ALJABAR LINEAR
P. 2
KATA PENGANTAR
Puja dan puji syukur kami panjatkan kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa atau Tuhan
yang Maha Esa karena berkat rahmat dan karunia-Nya, kami dapat menyelesaikan tugas
makalah yang berjudul “E-Book Menyederhanakan Bentuk Aljabar” dengan tepat waktu.
Terima kasih kami ucapkan kepada pihak yang telah mendukung kami dalam menyusun
e-book ini. Tidak lupa juga kami mengucapkan terima kasih kepada:
1. Dosen pengampu mata kuliah Pengembangan Bahan Ajar Universitas Pendidikan
Ganesha yang telah membimbing serta memotivasi penulis dalam pembuatan e-book
ini.
2. Teman - teman yang telah membantu dan memberi dukungan dalam pembuatan e-book
ini.
Penulis berharap semoga e-book ini bisa menambah pengetahuan bagi pembaca. Namun
terlepas dari semua itu, penulis sudah berusaha semaksimal mungkin dalam membuat e-book
ini dengan baik dan benar, sehingga kami sangat mengharapkan kritik serta saran yang bersifat
membangun demi terciptanya e-book yang lebih baik lagi.
Akhir kata kami ucapkan terima kasih, semoga e-book ini dapat bermanfaat untuk
pembaca.
Singaraja, 18 Desember 2022
Penyusun
i