Page 6 - E-MODUL LITERASI DIGITAL
P. 6

Dalam sesi ini, kita akan membahas konsep dasar literasi digital dengan harapan bahwa setelah
               selesai, kita dapat memiliki kemampuan literasi digital. Dengan memahami materi ini, kita tidak

               hanya  memperoleh  wawasan  baru,  tetapi  juga  mampu  mengaplikasikannya  dalam  berbagai
               situasi. Berikut capaian pembelajaran yang akan dicapai:












                               MENDESKRIPSIKAN KONSEP DASAR LITERASI DIGITAL


                               MENDESKRIPSIKAN 4 KOMPETENSI LITERASI DIGITAL YANG
                                DIRUMUSKAN OLEH KOMINFO, JAPELIDI DAN SIBERKREASI

                               MENGKLASIFIKASIKAN KOMPETENSI/SUBJEK BERDASARKAN 4
                                DOMAIN





















                               BACA PEMBELAJARAN TERDAPAT PADA MODUL PAHAMI MATA

                                SUB CAPAIAN YANG KULIAH

                               TONTON VIDEO DENGAN CARA MENGAKSES LINK ATAU SCAN
                                BARCODE YANG DISEDIAKAN DALAM MODUL SEBAGAI
                                SUMBER BELAJAR TAMBAHAN


                               KERJAKAN LATIHAN DAN SOAL-SOAL EVALUASI UNTUK
                                MENGUKUR CAPAIAN PEMBELAJARAN ATAU PEMAHAMAN
                                ANDA




                                                              2
   1   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11