Page 3 - Hijau Kuning Modern Profesional Cover Modul Pembelajaran Dokumen A4
P. 3

Apakah kalian tahu hubungan hewan dan


             lingkungannya?,pada dasarnya hubungan antara

             hewan dan lingkungannya disebut ekosistem yang


             mana hubungan antara hewan,tumbuhan,dan

             benda mati pada suatu lingkungan dapat


             mempengaruhi satu sama lain.

             Contoh dari rusaknya suatu ekosistem banyak

             sekali kita jumpai di sekitar kita seperti ekosistem


             sawah yang rusak karena tidak adanya  ular yang

             memangsa tikus akibat perburuan ular.



             Tujuan Pembelajaran





             Peserta didik mampu menjelaskan apa itu

             ekosistem,piramida rantai makanan dan hubungan


             antara keduanya,serta mampu memahami

             dampak dari kerusakan suatu ekosistem.






























                         Sumber:Pinterest
   1   2   3   4   5   6   7   8