Page 9 - Hijau Kuning Modern Profesional Cover Modul Pembelajaran Dokumen A4
P. 9

Bioma Gurun                Bioma Hutan  Hujan
                                                                        Bioma Tundra
                                             Bioma Taiga
                  Kompas.Com





                  Bioma Padang rumput









             B.Ekosistem Air

             Adalah ekosistem dalam air baik air tawar dan air asin

                 Ekosistem Air Tawar
             Ekosistem air tawar biasanya dihuni dengan vegetasi yang kurang beragam serta
             sangat terpengaruh oleh iklim sekitar,ekosistem air tawar dibagi menjadi dua bioma
             yaitu bioma danau dan bioma sungai.
             1,Bioma Sungai
             adalah bioma dengan air mengalir dari bagian hulu sunagi menuju bagian hilir
             dengan vegetasi didalam dan disekitar  sungai tersebut
             2.Bioma Danau
             Adalah Cekungan Air yang dikelilingi daratan dan berisi air dalam cekungan tersebut
             yang berisi vegetasi yang tetap




















             Bioma Sungai  (PxHere)                      Bioma Danau (PxHere)
   4   5   6   7   8   9   10   11   12