Page 68 - Buku Murid Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial (IPAS) untuk SD_MI Kelas III - Fase B
P. 68
Setelah mengamati siklus hidup kedua hewan tersebut
jawablah pertanyaan berikut.
a. Jelaskanlah mengenai siklus hidup kedua hewan ini
berdasarkan gambar!
b. Apa perbedaan dari siklus hidup kedua hewan ini?
c. Apa kesamaan dari siklus hidup kedua hewan ini?
B. Induk dan Anaknya
Perhatikan gambar berikut.
Buatlah sebuah tabel dan pasangkanlah hewan-hewan di atas
dengan anaknya.
C. Metamorfosis
Gambarlah siklus hidup hewan yang memiliki metamorfosis
sempurna dan tidak sempurna. Sertakan dalam gambar tersebut
keterangan fase metamorfosisnya.
58 Ilmu Pengetahuan Alam dan Sosial untuk SD/MI Kelas III