Page 116 - Buku Murid Matematika untuk SD_MI Kelas II - Fase A
P. 116

A.  Posisi Benda
                   Kita dapat menunjukkan posisi benda di sekitar kita.













                                                  Kupu-kupu hinggap di atas bunga.

                                                  Bunga di bawah kupu-kupu.












                    Burung berjalan di depan ulat.

                    Ulat bergerak di belakang burung.














                                                                          Burung berdiri di
                                                                          sebelah kiri rumput.

                                                                          Rumput di sebelah

                                                                          kanan burung.









                            Kita dapat menunjukkan posisi
                                 kanan dan kiri gambar.

                             Kanan dan kiri gambar sesuai
                                dengan posisi pembaca.





                   104    Matematika untuk SD/MI Kelas II
   111   112   113   114   115   116   117   118   119   120   121