Page 76 - Buku Murid Bahasa Indonesia_ Keluargaku Unik untuk SD Kelas II - Fase A
P. 76
Beri bintang untuk buku ini:
Tidak Menarik
Biasa
Cukup Menarik
Bagus
Ingatlah pengalaman kalian saat berada di tempat umum.
Adakah kejadian yang menurut kalian tidak menyenangkan?
Supaya tidak terjadi lagi, perlu ada tanda peringatan.
Ciptakan tanda peringatan kalian sendiri.
Gambarlah tanda itu bersama orang tua kalian.
Bawa gambar tersebut ke sekolah, lalu ceritakan di depan kelas.
66 Bahasa Indonesia | Keluargaku Unik | untuk SD Kelas II