Page 53 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas II - Fase A
P. 53

Mari, Bercerita




                      Coba kalian ceritakan isi lambang Pancasila di depan kelas.




                                Mari, Membaca



                      Hari ini siswa kelas 2 belajar

                      mengenal lambang Pancasila.

                      Semua terlihat bersemangat.

                      Bu Ina membuat permainan

                      tebak lambang.

                      Akhirnya mereka mengenal

                      lambang Pancasila.




                                Mari, Mengerjakan






                                               Lembar Kerja Peserta Didik

                         Nama        : .............................    Nama Guru : .............................

                         Kelas       : .............................    Tanggal   : .............................


                         1.  Apa nama permainan yang dibuat Bu Ina?

                              Berikan alasannya.

                         2.  Coba kalian hitung, ada berapa kartu yang harus

                              disiapkan Bu Ina dalam permainan tebak lambang?

                         3.  Kartunya berbentuk apa saja?


                         4.  Mengapa suasana belajar di kelas mereka menjadi
                              menyenangkan?









                                                                             Bab 2 Aku Berperilaku Pancasila    41
   48   49   50   51   52   53   54   55   56   57   58