Page 66 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas II - Fase A
P. 66
Mari, Mengerjakan
Dari bacaan di atas, jawablah pernyataan berikut dengan cara
mencentang ().
No. Pertanyaan Benar Salah
1. Pohon beringin mempunyai makna
keimanan kepada Tuhan Yang Maha Esa.
2. Ada kaitannya antara perilaku hidup
bekerja sama dengan lambang
Pancasila.
3. Nilai persatuan ada pada makna sila
ketiga.
4. Pekerjaan jika dikerjakan bersama-sama
akan cepat selesai.
5. Pesan dari cerita itu adalah kita harus
besatu.
Mari, Menyimak
Anak-Anak hebat, saksikanlah video mengenai makna lima simbol
sila Pancasila yang diberikan guru.
54 Pendidikan Pancasila untuk SD/MI Kelas II