Page 7 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas II - Fase A
P. 7

Prakata








                      Salam Pancasila!

                      Selamat berjumpa di kelas dua.


                      Kalian akan banyak belajar di kelas ini.

                      Ibu dan Bapak guru akan membimbing kalian.

                      Jangan bimbang jangan ragu.

                      Tanyakan jika kurang jelas.

                      Pasti kalian tidak sabar untuk mulai belajar.


                      Mari belajar bersama-sama.

                      Tetap semangat, ya!

                      Selamat belajar Pendidikan Pancasila.





                                                                                      Salam,
                                                                                      Jakarta,    Mei 2023





                                                                                      Tim Penulis































                                                                                                             vii
   2   3   4   5   6   7   8   9   10   11   12