Page 17 - Buku Murid Pendidikan Pancasila untuk SD_MI Kelas I - Fase A
P. 17
Ayo, praktikkan perkenalan di depan kelas!
Sebutkan namamu sambil tersenyum.
Mari, Memahami
Ini adalah Sekolah Dasar Negeri Bintang.
Sakti, Sila, dan Bina bersekolah di sini.
Bab 1 Aku dan Teman-Temanku 5