Page 108 - E-modul Berbasis Literasi Sains Tema Ayo Siaga Bencana
P. 108

GLOSARIUM




                    Astenosfer             :  Lapisan dibawah litosfer dan berada diatas bumi. Dari nama

                                              Yunani asthenes yang artinya lemah dan sphere yang berarti
                                              lapisan /bulatan

                    Absorpsi               :   Proses masuknya zat cair pada zat padat atau zat cair lain
                                              (penyerapan)

                    Bencana                :  Peristiwa yang dapat memberikan ancaman kepada makhluk
                                              hidup di bumi

                    CFC                    :  Cloro  fluoro  carbon,  suatu  senyawa  organic  yang  hanya
                                              mengandung  karbon,  klorin,  dan  fluorin,  yang  di  produksi
                                              sebagai derivate volatile dari metana, etana dan propane

                    Dpl                    :  Diatas permukaan laut, posisi vertical (ketinggian) suatu objek
                                              dari suatu titik tertentu

                    Episentrum             :  Titik  dipermukaan  bumi  yang  berada  tepat  diatas  atau
                                              dibawah  kejadian  lokal  yang  mempengaruhi  permukaan

                                              bumi.  Episentrum  terletak  diatas  permukaan  bumi,  di  atas
                                              lokasi gempa

                    Erupsi                 :  Suatu aktivitas gunung vulkanik aktif yang mengeluarkan gas
                                              dan lava dari lubang vulkanik

                    Estimasi               :  Suatu  pengukuran  yang  didasarkan  pada  hasil  kuantitatif
                                              atau hasil akurasinya yang dapat diukur dengan angka

                    Equilibrium            :   Suatu  keadaan  dimana  interaksi  yang  terjadi  antara
                                              komponen-komponen yang ada didalam aktivitas hidup umat
                                              manusia  dapat  berjalan  secara  harmonis  dan  juga

                                              berimbang,  serta  memberikan  dampak  yang  signifikan
                                              terhadap kesejahteraan umat manusia

                    Fluktuasi              :   Perubahan naik turunnya suatu variabel









                        96 | A Y O   S I A G A   B E N C A N A !
   103   104   105   106   107   108   109   110   111   112   113