Page 31 - E-MODULE IPA BERMUATAN SSI PADA MATERI EKOLOGI DAN KEANEKARAGAMAN HAYATI KELAS VII
P. 31

Dari isu di atas, diskusikan permasalahan berikut.
                        1.  Bagaimana  pengaruh  kegiatan  manusia  terhadap  populasi  jalak  Bali?  Berikan

                            penjelasan !
                            ________________________________________________________________

                            ________________________________________________________________

                            ________________________________________________________________
                        2.  Menurut  pendapatmu,  apa  upaya  yang  harus  dilakukan  agar  populasi  dan

                            kelestarian jalak Bali tetap terjaga ? Berikan penjelasan!
                            ________________________________________________________________

                            ________________________________________________________________
                            ________________________________________________________________

                     1.  Indonesia Bagian Barat

                        Wilayah  ini  meliputi  pulau  Sumatera,  Jawa,  Kalimantan  dan  Bali.  Kawasan  ini
                        dibatasi oleh garis imajiner Wallace yang terletak di antara Kalimantan dan Sulawesi

                        serta Bali dan Lombok. Meski  jarak  antara pulau Bali dan Lombok  sangat  kecil,

                        namun flora dan fauna kedua pulau tersebut berbeda.
                         a)  Flora

                             Flora di Kawasan ini berada di bawah pengaruh flora Asia. Hal ini dikarenakan
                             dengan ciri-ciri yang mirip dengan flora di benua Asia, dan juga disebut sebagai

                             flora Asia. Flora di wilayah ini didominasi oleh jenis tumbuhan berhabitus pohon
                             dari  suku  Dipterocarpaceae,  antara  lain  meranti  (Shorea  sp),  keruing

                             (Dipterocarpus sp), ramin (Gonystylus bancanus)


















                                                      Sumber : Pinterest

                                    Gambar 21. Persebaran Flora Indonesia Bagian Barat



                                                                                                                21
   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35   36