Page 8 - Teknologi
P. 8
TEKNOLOGI UNTUK KEHIDUPAN
TEKNOLOGI MASA KINI JUGA BANYAK
MEMBANTU PARA PETANI, NELAYAN, DAN
PEDAGANG UNTUK MEMUDAHKAN
PENGELOLAAN DAN MENINGKATKAN
PENJUALAN. TEKNOLOGI DI BIDANG PERTA
NIAN BERHASIL MENCIPTAKAN BIBIT-BIBIT
TANAMAN YANG UNGGUL. TEKNOLOGI DI
BIDANG KELAUTAN MEMBANTU PARA
NELAYAN UNTUK MENGETAHUI KAPAN
WAKTU YANG TEPAT UNTUK MELAUT. DI
BIDANG PERDAGANGAN, PEDAGANG YANG
ADA DI DESA DAPAT MENJUAL BARANGNYA DI
KOTA-KOTA BESAR DENGAN SANGAT MUDAH.