Page 49 - UAS Bahan Ajar (Dini Widianti dan Tresnawati)
P. 49
7. Melukis Garis Tinggi
Langkah-langkah untuk melukis garis tinggi adalah sebagai berikut :
a) Buat segitiga ABC dengan AB sebagai alas.
b) Buatlah garis lengkung dengan pusat titik C memotong dua titik di garis AB misalnya di
titik P dan titik Q.
c) Buatlah dua garis lengkung dengan pusat titik P dan Q sehingga berpotongan di titik R.
d) Tarik garis C ke R yang memotong garis AB di O, sehingga terbentuk garis tinggi OC.
0
e) Ukurlah besar AOC sehingga diperoleh AOC = ......
Dari langkah-langkah tadi diperoleh pengertian garis tinggi.
Garis tinggi adalah garis yang menghubungkan suatu titik sudut
dengan sisi di hadapannya sedemikian sehingga tegak lurus
dengan sisi tersebut.
Segiempat dan Segitiga Dini dan Tresnawati
49