Page 31 - e-LKPD 1-4 23 november 1_Neat
P. 31
27
Setelah mengamati dan mengumpulkan data
coba diskusikan dengan teman sekelompok
kalian untuk menjawab pertanyaan-
pertayaan di bawah ini!
1. a. Na2HPO4 dalam larutan dapat terionisasi menjadi ion dan
ion
b. Maka jika larutan Na2HPO4 dimasukkan ke dalam larutan yang
2+
-
memiliki reaksi kesetimbangan Fe (aq) + SCN (aq) [FeSCN]
3+
3+
(aq) maka ion dari Na2HPO4 yang dapat bereaksi dengan ion Fe
adalah ion
c. Dan jika salah satu ion dari larutan Na2HPO4 bereaksi dengan ion
3+
3+
-
3+
Fe maka ion Fe dalam kesetimbangan Fe (aq) + SCN (aq)
2+
[FeSCN] (aq) akan berkurang sehingga kesetimbangan akan bergeser
ke arah? (Beri tanda √ pada jawaban yang kalian anggap benar)
Produk
Atau Reaktan
2. a. FeCl3 dalam larutan dapat terionisasi menjadi ion dan ion
b. Maka jika larutan FeCl3 dimasukkan ke dalam larutan yang memiliki
-
3+
reaksi kesetimbangan Fe (aq) + SCN (aq) [FeSCN] (aq) maka
2+
ion yang akan bertambah dalam kesetimbangan adalah ion
c. Jika ion yang disebutkan di atas bertambah maka reaksi
kesetimbangan akan bergeser ke arah? (Beri tanda √ pada jawaban yang
kalian anggap benar)
Produk Atau Reaktan
3. a. KSCN dalam larutan dapat terionisasi menjadi ion dan ion
b. Maka jika larutan KSCN dimasukkan ke dalam larutan yang memiliki
3+
2+
reaksi kesetimbangan Fe (aq) + SCN (aq) [FeSCN] (aq) maka
-
ion yang akan bertambah dalam kesetimbangan adalah ion
c. Jika ion yang disebutkan di atas bertambah maka reaksi
kesetimbangan akan bergeser ke arah? (Beri tanda √ pada jawaban yang
kalian anggap benar)
Produk Atau Reaktan