Page 24 - antologi syair gugus
P. 24

U D A R A

                 H U J A N                                             Udara sangat berguna



                                                                       Berguna sepanjang masa

                 Aku senang membantu ibu                               Bagi semua insan

                 Untuk menjemur pakaian                                Yang hidup didunia
                 Tiba tiba langit mendung

                 Angin kencang bergemuruh

                 Hujan mulai turun                                     Udara pagi sangat berarti

                 Bajuku basah kuyup                                    Dihirup kita setiap pagi
                 Aku bergegas lari

                 Segera aku membersihkan diri                          Membuat badan kita sehat berseri


                 Karya : Bunda Hamidah                                 Karya : Bunda Nanik

                 Aster 77

                                                                       Aster 77
   19   20   21   22   23   24   25   26   27   28   29