Page 30 - E-Modul Segiempat dan Segitiga
P. 30

No                        Pertanyaan                                   Jawaban

                      Segitiga  memiliki  semua  sisinya  sama
                1.  Panjang.

                      Segitiga     yang     ketiga    sisinya     berbeda
                      panjangnya  dan  ketiga  sudutnya  berbeda
                2.
                      besarnya.

                      Segitiga  yang  salah  satu  sudutnya  memiliki
                3.  besar sudut lebih dari 90⁰.

                      Segitiga  yang  memiliki  dua  sisi  dengan
                4.  panjang yang sama.

                      Segitiga  yang  sudurnya  memiliki  besar  sudut
                5.  yang lebih kecil dari sudut siku-siku.

                      Segitiga  yang  salah  satu  sudutnya  memiliki
                6.  besar sudut sebesar 90⁰.








               Panjang sisi miring sebuah segitiga siku-siku adalah 2x +  2 cm. Jika
               Panjang dua sisi yang lain adalah 4 cm dan 2x + 1 cm, tentukan nilai x
               dan panjang sisi miringnya.




                                   Jawabanmu :
   25   26   27   28   29   30   31   32   33   34   35