Page 39 - Kegiatan Berbasis Literasi tema 9 kelas V
P. 39
Pembelajaran 3
Alternatif Jawaban:
1. Iya, karena brosur berisi informasi tentang keunggulan suatu
produk atau jasa, brosur dibuat agar yang pembaca tertarik
untuk membeli atau menggunakan produk atau jasa tersebut
2. Informasi yang terdapat dalam brosur tersebut ialah, varian
rasa, gambar produk dan bahan yang digunakan serta nomor
telpon penjual.
3. Karena adonan ini terdiri dari beberapa bahan yang dicampur
menjadi satu.
4. Manfaat yang diperoleh Ali dan ningning yaitu dapat
mengetahui proses pembuatan puding, dapat memahami
tentang zat campuran, dan dapat meningkatkan rasa
kerjasama.
5. Berbakti kepada orang tua, saling membantu atau bekerjasama,
serta belajar di manapun dan kapanpun
Halaman 34
Tema 9 Subtema Kegiatan Berbasis Literasi