Page 110 - PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI.PELAJARAN KE 3 MEYAKINI ALLAH MAHA ESA DAN MAHA PEMBERI
P. 110
.
Amati cara gurumu melafalkan surat al-Kaus ar .
Perhatikan gerak mulut, panjang dan pendek bacaannya.
.
Sebelum membaca surat al-Kaus ar , cermati terlebih dahulu
tulisannya.
Ayat pertama:
Perhatikan panjang bacaan berikut!
dibaca “kau” bukan “kao”
dibaca “toi” bukan “toe”
panjang 2/4/6 ketukan
Ayat kedua:
Huruf ber-tasydid (ditekan
dan tidak ditahan)
Ayat ketiga:
huruf ber-tasydid (ditekan
dan dibaca berdengung
selama 2 ketukan)
Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti 103