Page 19 - PENDIDIKAN AGAMA ISLAM DAN BUDI PEKERTI.PELAJARAN KE 3 MEYAKINI ALLAH MAHA ESA DAN MAHA PEMBERI
P. 19
Amati dan diskusikan dalam kelompokmu!
1. Kemukakan hasil diskusi kelompokmu di depan kelas!
2. Sebutkan nama surat dan ayatnya!
3. Tunjukkan potongan ayat yang termasuk dalam surat
an-N�a¡r!
Tugasku
Sebelum membaca surat an-N�a¡r , amatilah gambar berikut!
Gambar 2.1
Ceritakan maksud gambar di atas sesuai pengamatanmu!
A. Membaca Kalimat dalam Surat an-Nasr
.
Ayo, bacalah surat an-N�a¡r berikut ini dengan sungguh-
sungguh. Awali dengan membaca basmalah!
12 Buku Siswa Kelas III SD/MI