Page 10 - Kelompok 2_Projek Bahan Ajar Gaya Pegas di Sekitar Kita
P. 10
7. Gaya mesin/alat
Gaya merupakan gaya yang dihasilkan atau dikeluarkan
dari kerja suatu alat atau mesin, yang biasanya terdapat
pada alat transportasi atau alat elektronik.
Tahukah
Kamu?
Dalam kehidupan sehari-hari secara tidak sadar kita
melakukan kegiatan yang berhubungan dengan
gaya. Kegiatan ataupun aktivitas yang berkaitan
dengan gaya sering juga kita temui dalam kehidupan
sehari-hari. Misalnya menutup dan membuka pintu
bahkan berjalan merupakan suatu gaya.