Page 80 - E-modul 7
P. 80
KLASIFIKASI MAHLUK
HIDUP
Tujuan Pembelajaran
1. Siswa dapat memahami dasar-dasar
klasifikasi, macam-macam klasifikasi.
2. Siswa dapat memahami tingkatan takson,
tata nama ilmiah dan perkembangan
klasifikasi mahluk hidup.
3. Siswa dapat menganalisis kunci
determinasi dan kladogram pada
klasifikasi mahluk hidup.
Sumber gambar: freepik.com
Sumber gambar: freepik.com
E - M o d u l
Literasi Digital 80