Page 12 - E-Modul Kelas V Tema 7 Subtema 2_Dewi Setya Ningrum
P. 12
Pembelajaran ke-1
Dengan suaranya yang mantap, Ir. Soekarno didampingi Drs. Moh.
Hatta membacakan teks Proklamasi Kemerdekaan Indonesia yang telah
diketik oleh Sayuti Melik. Berikut teks Proklamasi yang diketik oleh
Sayuti Melik.
Perhatikan kembali teks di atas dengan cermat! Tuliskan kata
baku dan tidak baku yang terdapat pada teks tersebut di buku tulis
masing-masing!
Contoh:
Kata Baku Kata Tidak Baku
Menjatakan Menyatakan
Boelan Bulan
Penting!
Pada tahapan ini peserta
didik memunculkan
karakter Rasa Ingin Tahu.
7 E-Modul Kelas 5 Tema 7 Subtema 2