Page 12 - 6. AKIDAH AKHLAK_ MI_ KELAS_VI_KSKK_2020_Kamimadrasah (1)
P. 12

KOMPETENSI INTI                              KOMPETENSI DASAR
                    menanya, dan mencoba berdasarkan      3.7.  Memahami makna al-Wahid, al-Ahad dan
                    rasa ingin tahu tentang dirinya,           ash-Shamad
                    makhluk ciptaan Tuhan dan             3.8.  Menerapkan akhlak yang baik terhadap
                    kegiatannya, dan benda-benda yang          binatang dan tumbuhan
                    dijumpainya di rumah, di madrasah     3.9.  Memahami makna dan hikmah sifat sabar
                    dan tempat bermain                         dan taubat yang dicontohkan Nabi Ayub As.
                 4.  Menyajikan pengetahuan faktual dan   4.6.  Mengomunikasikan arti dan hikmah kalimat
                    konseptual dalam bahasa yang jelas,         Tahlil (laa ilaaha illa Allaah)
                    sitematis, dan logis dalam karya      4.7.  Menyajikan arti dan bukti sederhana tentang
                    yang estetis, dalam gerakan yang            asma Allah al-Wahid, al-Ahad dan ash-
                    mencerminkan anak sehat, dan                Shamad
                    dalam tindakan yang mencerminkan      4.8.  Menyajikan contoh akhlak yang baik
                    perilaku anak beriman dan berakhlak         terhadap binatang dan tumbuhan dalam
                    mulia                                       kehidupan sehari-hari
                                                          4.9.  Mengomunikasikan kisah Nabi Ayub As.
                                                                sebagai rujukan dalam meneladani sifat
                                                                sabar dan taubat dalam kehidupan sehari-
                                                                hari

































               xii   AKIDAH AKHLAK MI KELAS VI
   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16   17