Page 46 - E-MODUL PERMATA LENI
P. 46

4.  Mengapa  saa  tangan  kita  memukul  tembok  dengan  gaya  F,  tangan

                    kita merasa kesakitan?

                    a.  Karena  tembok  memberikan  reaksi  dengan  gaya  tolak  F  yang

                         berlawanan  arah  dan  sama  besar  dengan  aksi  gaya  F  pukulan
                         tangan kita ke tembok


                    b. Karena tembok  memberikan aksi denagn gaya tolak yang sama

                         arah dan sama besar


                    c.  Karena  tembok  memberikan  aksi  dengan  gaya  tolak  F  yang

                         berlawanan arah dan sama besar dengan reaksi gaya F pukulan
                         tangan kita ke tembok


                    d.  Karena  tembok  memberikan  aksi  dengan  gaya  tolak  yang

                         berlawanan arah


                    e. Karena tembok memberikan reaksi dengan gaya tolak yang sama
                         arah dan sama besar.


                5. perhatikan gambar dibawah ini!




                    100 N
                                  35 Kg         20 Kg





                    Dua balok yang bersentuhan mula –mula diam diatas lantai licin. Jika

                    pada  balok  35  Kg  dikerjakan  gaya  sebesar  100  N  .  tentukan
                    percepatan masing-masing balok

                                  2
                    a.  1,81 m/s

                                   2
                    b. 1,82 m/s

                                  2
                    c. 1,83 m/s

                                   2
                    d. 1,84 m/s

                                  2
                    e. 1,85 m/s


                                E-MODUL FISIKA KELAS X HUKUM NEWTON
                                                                                                          39
   41   42   43   44   45   46   47   48   49   50   51