Page 66 - E-MODUL PERMATA LENI
P. 66
TAHAP DATA COLLECTION
KEGIATAN 2
Tujuan:
Mengetahui hubungan usaha, energi kinetik dan energi potensial
Alat Dan Bahan:
1. Massa
2. Peninggi
3. Alat tulis
Prosedur/Langkah-Langkah Kerja:
1. Siapkan semua alat dan bahan yang dibutuhkan
2. Akses percobaan pada link berikut:
PhET Simulation (colorado.edu)
3. Pada phet pilih menu “the ramp”
4. Kemudian klik menu “fitur tambahan” pada menu bar
5. Mengatur koefisien gesek menjadi 0,1
6. Mengatur massa benda menjadi 100 kg (lemari berkas)
7. Mengatur ketinggian awal bidang miring (h ) = 2,0 m
1
8. Mengatur gaya terapan menjadi 200 N
9. Melakukan percobaan dengan posisi awal benda di 15 m sampai
benda berada di ketinggian 0 atau di posisi akhir 0 m.
10. Mengamati dan mencatat hasil energi kinetik, energi potensial dan
usaha terapan pada tabel pengamatan.
11. Untuk mengulangi percobaan, tekan tombol “hapus” pada program
12. Mengulangi langkah diatas dengan 5 massa yang berbeda, yaitu 100
kg, 150 kg, 200 kg, 250 kg, dan 300 kg.
13. Mengulangi langkah diatas dengan ketinggian yang berbeda yaitu
(h ) 2,5 m dan (h ) 3 m.
3
2
14. Mencatat hasil yang diperoleh pada tabel pengamatan
E-MODUL FISIKA KELAS X USAHA DAN ENERGI
58