Page 21 - E-LKPD Project Based Learning Berbasis Literasi Kimia pada Materi Senyawa Karbon sub Materi Alkohol Kelas XII SMA/MA
P. 21
2. Tuliskan rumus struktur dari senyawa berikut.
a) 1- butanol
b) 2- etil -1- heksanol
c) 3,4- dietil- 2- heptanol
Jawab:
3. Jelaskan perbedaan antara tata nama IUPAC (International Union Pure and
Applied Chemistry) dengan tata nama Trivial !
Jawab:
4. Berdasarkan jawaban no. 3. Berilah masing-masing 2 contoh struktur beserta tata
nama IUPAC dan tata nama Trivial!
Jawab:
Untuk Kelas XII/Semester II 8
KIMIA SMA/MA