Page 2 - EBOOK INTERAKTIF SURTINI 2024
P. 2
Prakarya Untuk SMP
LIMBAH LUNAK
BAGAIMANA MEMANFAATKAN
LIMBAH LUNAK MENJADI SEBUAH
KERAJINAN
Pernahkah kamu mengetahui bahwa limbah di Indonesia telah
dikelola melalui berbagai penelitian? Penelitian yang telah
dilakukan oleh masyarakat di berbagai instansi, kelompok, atau
perguruan tinggi yang membuat proses pemisahan dan
pengolahan limbah secara baik. Contohnya penelitian limbah cair
yang telah menghasilkan biogas sebagai bahan bakar kendaraan
bermotor. Penelitian tentang limbah di pusat penelitian tersebut
telah banyak menghasilkan temuan-temuan yang baru guna
memperbaiki dampak lingkungan
PENGEMBANG E-BOOK INTERAKTIF
S U R T I N I, S.PD
Surtini adalah seorang Guru mata pelajaran prakarya di SMP N
Satu Atap 3 Pengabuan Kab. Tanjung Jabung Barat. Latar
belakang pendidikan beliau adalah lulusan sarjana pendidikan
ii