Page 42 - PowerPoint Template
P. 42
seluruhnya kedalam zat cair mengalami gaya ke atas yang sama besarnya dengan zat cair
yang dipindahkan oleh benda tersebut. Pernyataan ini dikenal sebagai hukum Archimedes.
Secara sistematis hukum Archimedes dapat dinyatakan sebagai berikut.
− =
=
= ×
= × ×
Keterangan:
: gaya Archimedes (N)
: berat balok di udara
: berat balok di dalam zat cair
: berat zat cair yang ditumpahkan (N)
: massa zat cair yang ditumpahkan (kg)
3
ρc : massa jenis zat cair (kg/m )
3
V : volume benda yang tercelup (m )
2
g : percepatan gravitasi bumi (m/s )
Mengapung, Melayang dan Tenggelam
Ketika benda padat dicelupkan ke dalam zat cair, maka ada tiga kemungkinan yang
bisa terjadi pada benda yaitu terapung, melayang, dan tenggelam. Hal ini dapat dijelaskan
dengan hukum Archimedes.
1. Benda Mengapung
Sebuah benda dikatakan mengapung jika sebagian benda tercelup di dalam air.
Jika volume benda tercelup sebesar Vf. gaya ke atas oleh zay cair disebabkan oleh
volume benda yang tercelup sama dengan berat benda/
<
<
<
karena < maka <
SMA/MA Fluida Statis: Berbasi Pendekatan Saintifik dengan Kearifan Lokal 32
Kelas XI