Page 11 - Gelby Pradina Paramitha_06052681923014_Produk
P. 11

Membangun Keterampilan Dasar






                                                                 Jika sebuah penggaris kita jepit di

                                                         tepi  meja  kemudian  ujungnya  dipetik,

                                                         maka  ia  akan  bergetar.  Bagaimanakah

                                                         cara kalian menggetarkan, agar ada bunyi

                                                         yang terdengar?


                                                                 Dengan  mengggunakan  getaran

                                                         penggaris,  kita  sulit  mempelajari  sifat-

                                                         sifat getaran secara umum. Sebab getaran

                          Sumber: Dok. Pribadi
                                                         penggaris  relatif  cepat  dan  berlangsung

                                                         dalam waktu yang singkat, sehingga sulit
                          Gambar 2. Ayunan
                                                         untuk diamati secara cermat dan teliti.


                                                                 Perhatikan  gambar  2!  Ketika

                                                         ayunan digerakkan maka ayunan tersebut

                                                         akan  bergerak  ke  atas  dan  ke  bawah

                                                         secara berulang-ulang. Peristiwa tersebut

                                                         menunjukkan  bahwa  ayunan  melakukan

                                                         getaran.




















               4
   6   7   8   9   10   11   12   13   14   15   16