Page 74 - E- MODUL (2)_Neat
P. 74

b.  Reaksi  dengan  barium  klorida  (BaCl₂):    Reaksi  ini  tidak
                membentuk endapan.

                c. Reaksi larutan pekat dengan AgNO₃:  Reaksi ini menghasilkan
                endapan putih perak nitrit (AgNO₂).

                Reaksi:







                d. Reaksi dengan kalium permanganat (KMnO₄)
                Dalam  kondisi  asam,  kalium  permanganat  akan  mengubah

                warna ungu permanganat menjadi tak berwarna. Reaksi:










                   4.2.5. Tiosianat




                a. Reaksi dengan AgNO₃
                Reaksi  ini  menghasilkan  endapan  putih  keruh  perak  tiosianat

                (AgSCN),  yang  larut  dalam  larutan  amonia  tetapi  tidak  larut
                dalam asam nitrat encer.



























  64
   69   70   71   72   73   74   75   76   77   78   79