Page 72 - FONOLOGI-BAHASA-SIRI-SORI
P. 72

/neO.kO/              ‘gigi’

                        /deu.O/               ‘perempuan’

                        /wau.puwO/            ‘amil’

                        /pai.salO/            ‘sampan’
                        /lai.n:O/             ‘tepian’




             Dari hasil analisis diketahui bahwa bahasa Sirisori memiliki
          pola suku kata campuran, yaitu suku kata terbuka dan tertutup.

          Adapun struktur suku kata bahasa  Sirisori adalah sebagai

          berikut.

                                    (V)          K   (V)(V)






                             (onset)                 nucleus                 (coda)



          4.6 Gugus Konsonan

             Unit-unit  linguistik  dalam  setiap  bahasa  tersusun

          dalam  suatu  pola urutan  yang khas. Pada  tataran fonologi,

          kekhasan pola penyusunan tersebut  tampak  antara lain

          pada  ditemukannya gugus  konsonan  dan gugus  vokal yang
          khas dalam  setiap  bahasa. Dalam  bahasa  Sirisori gejala  ini




          62   Erniati, Kantor Bahasa Maluku 2017
   67   68   69   70   71   72   73   74   75   76   77