Page 22 - Modul Ekologi
P. 22

Pentinngnya Konservasi Keanekaragaman Hayati






                       Kepunahan pada beberapa spesies flora dan fauna di Indonesia

               disebabkan  karena  ulah  manusia  yang  merusak  habitat  aslinya  di

               alam, memburu hewan langka untuk kepentingan pribadi, dan masih
               banyak  lagi.  Kita  sebagai  manusia  seharusnya  menjaga  dan

               melestarikan alam semesta yang telah diciptakan oleh Tuhan dengan

               sebaik-baiknya.



                      Kotak Religi







               Agama Islam


               Allah SWT berfirman dalam QS Al-Araf ayat 56
                                                       ْ
                َ ﱢ ٌ    َ       َ  َ ْ َ  ﱠ    َ َ َ    َ ُ ُ ْ َ   َ  ٰ  َ  ْ  َ َ  ْ  َ ْ     ُ   ْ ُ َ  َ
                                                                                ْ
                ﻦﻣ ﺐ  ﻗ ﻪﻠﻟٱ ﺖﻤﺣر نإ ۚ ﺎﻌﻤﻃو ﺎﻓﻮﺧ ەﻮﻋدٱو ﺎﻬﺤ ﻠﺻإ ﺪﻌ  ضرﻷٱ ﻰﻓ اوﺪﺴﻔﺗ  و
                            ِ
                                                                                                   ِ
                                                                       ِ
                                                                                             ِ
                                                                            ِ

                                          ِ

               َ     ْ ُ
               ﻦﻴﻨﺴﺤﻤﻟٱ
                  ِ ِ
               Artinya:  “Dan  janganlah  kamu  membuat  kerusakan  di  muka  bumi,
               sesudah  (Allah)  memperbaikinya  dan  berdoalah  kepada-Nya  dengan
               rasa  takut  (tidak  akan  diterima)  dan  harapan  (akan  dikabulkan).
               Sesungguhnya  rahmat  Allah  amat  dekat  kepada  orang-orang  yang
               berbuat baik.”








               Agama Kristen dan Katholik



               Al Kitab juga menyebutkan dalam Kejadian 1:28

               Allah  memberkati  mereka,  lalu  Allah  berfirman  kepada  mereka:
               "Beranakcuculah  dan  bertambah  banyak;  penuhilah  bumi  dan

               taklukkanlah itu, berkuasalah atas ikan-ikan di laut dan burung-burung

               di udara dan atas segala binatang yang merayap di bumi."





                                                                                                                14
      Modul Ekologi Keanekaragaman Hayati                                                                       14
      Modul Ekologi Keanekaragaman Hayati
   17   18   19   20   21   22   23   24   25   26   27