Page 20 - Media Pembelajaran Interaktif Materi Keliling dan Luas Segitiga
P. 20

keliling & luas


                   segitiga




                                          P ertemuan 1



                                       Alokasi Waktu   :           2 x 40 menit


          Tujuan Pembelajaran:

          -  Peserta didik mampu menemukan kembali rumus keliling segitiga dengan

             benar melalui bantuan LKPD yang disediakan.
          -  Melalui  bahan  ajar  interaktif  berbasis  pendekatan  PMRI,  peserta  didik

             mampu menyelesaikan masalah kontekstual yang berkaitan dengan keliling
             segitiga dengan pendekatan pemecahan masalah menurut Polya.





                          Ayo Memahami Masalah


                Perhatikan  dengan  seksama  Video  1.1.  Kemudian  catat

                informasi yang kalian temukan dan dan hal-hal yang belum

                kalian pahami.




































                                                      Video 1.1



                                           KLIK UNTUK MEMPERBESAR VIDEO



           9       Kelas VII SMP/MTs
   15   16   17   18   19   20   21   22   23   24   25