Page 44 - E-MODULE SISTEM GERAK MANUSIA_Neat
P. 44

Berdasarkan gerakannya, persendian dapat dibedakan menjadi tiga kelompok,
             yaitu sendi sinartrosis (sendi mati), sendi amfiartrosis, dan sendi diartrosis :
               1. Sendi sinartrosis (sendi mati) adalah sendi yang tidak dapat digerakkan karena
                 tidak memiliki celah sendi dan dihubungkan dengan jaringan ikat fibrosa atau
                 kartilago. Jenis-jenis sendi sinartrosis yaitu sebagai berikut :

                 a. Sinartosis sinfibrosis
                    Sendi yang dihubungkan dengan
                 jaringan  ikat  fibrosa  berbentuk
                 serabut         yang         mengalami
                 penulangan. Contohnya sendi pada
                 tulang-tulang tengkorak. Hubungan
                 antar  tulang  tengkorak  disebut
                 sutura.
                 b. Sinartosis sinkondrosis
                       Sendi yang dihubungkan dengan
                 jaringan     tulang    rawan      hialain    Gambar 2.3 Sutura
                 (kartilago).   Contohnya       lempeng       Sumber : https://rb.gy/syfvg
                 sementara  yang  terletak  diantara
                 epifisis dengan diafisis pada tulang
                 panjang        anak-anak.       Setelah
                 sinkondrisis  berosifikasi  disebut
                 sinostosis

               2.  Sendi  amfiartosis  adalah  sendi
                 dengan pergerakan terbatas akibat
                 tekanan.  Jenis  sendi  amfiartosis
                 yaitu :
                 a. Simfisis                                   Gambar 2.4  Sinkondrisis
                      Sendi yang dihubungkan oleh ka-          Sumber : https://rb.gy/syfvg

                     rtilago  (tulang  rawan)  serabut.  Contohnya  sendi  antar  tulang  belakang  dan
                     sendi simfisis pubis (tulang kemaluan).
















                                                      Gambar 2.5 Simfisis
                                                 Sumber : https://rb.gy/syfvg


                                                                                                            30
   39   40   41   42   43   44   45   46   47   48   49