Page 9 - E-Modul Bermuatan P5 Materi Inovasi Teknologi Biologi by Alfatia
P. 9
A. Tujuan Pembelajaran
Setelah kegiatan pembelajaran 1 ini diharapkan mampu:
1. Menjelaskan prinsip-prinsip bioteknologi
2. Membedakan bioteknologi tradisional dan modern.
3. Menganalisis penerapan bioteknologi di berbagai bidang.
4. Menjelaskan manfaat dan dampak bioteknologi bagi manusia
B. Uraian Materi
Apa itu Bioteknologi?
Pengertian dan Prinsip Dasar Bioteknologi
Bioteknologi berasal dari kata Bio (hidup)
dan Teknos (teknologi) yang berarti ilmu yang
menerapkan prinsip-prinsip biologi. Secara klasik
atau konvensional, bioteknologi berarti sebagai
teknologi yang memanfaatkan organisme atau
bagian-bagiannya untuk mendapatkan barang dan
jasa dalam skala industri untuk memenuhi
kebutuhan manusia.
[ 1 ]