Page 4 - bahan ajar ebook mesliani
P. 4

KATA PENGANTAR



                               Piji dan Syukur kami panjatkan kehadirat Tuhan Yang Maha Esa karena

                        penyertaannya  sehingga  saya  dapat  menyusun  Bahan  Ajar  ini  sebagaimana


                        adanya. Judul daru Bahan Ajar ini yakni prakarya dan kewirausahaan , dan materi

                        ini saya susun dengan sederhana dan praktis dengan harapan mudah dipahami oleh

                        pembaca, agar nantinya dapat berfanfaat dan lebih memahami Bahan Ajar ini yang


                        akan di pergunakan dalam proses pembelajaran dengan baik dan maksimal.


                               Saya menyadari mahwa Bahan Ajar yang saya susun ini masih jauh dari


                        kata sempurna, oleh karena itu kami mohon maaf apabila ada kesalahan kata dalam

                        penyusunan materi ini.




                                                                                        Penulis






                                                                                   Mesliani limbong
























                                                                                                      iii
                                   PRAKARYA  DAN  KEWIRAUSAHAAN
   1   2   3   4   5   6   7   8   9