Page 6 - E-Modul Energi Berbasis 7th SDGs untuk Kelas 4 SD
P. 6
Peta Informasi
Peta Informasi
Konsep
kekekalan energi
Kuis Perubahan
Energi Bentuk Perubahan
Energi
Sumber-Sumber
Energi
Energi Tersimpan
Energi, Apakah dan Energi
Akan Habis? Bergerak
Bentuk-Bentuk
Energi
Apa saja isi Modul Ini?
Isi modul ini yaitu:
1. Konsep Kekekalan Energi: Pada bagian ini kamu akan memahami
tentang konsep kekekalan energi.
2. Bentuk Perubahan Energi: Pada bagian ini kamu akan mengetahui
bentuk-bentuk perubahan energi yang ada di sekitarmu.
3. Sumber-Sumber Energi: Pada bagian ini kamu akan mengetahui macam-
macam sumber energi yang ada dalam kehidupan.
4. Bentuk-Bentuk Energi: Pada bagian ini kamu akan mengetahui bentuk-
bentuk energi yang ada dalam kehidupan sehari-hari.
5. Energi Tersimpan dan Energi Bergerak: Pada bagian ini kamu akan
mempelajari tentang energi potensial dan energi kinetik.
6. Energi, Apakah Akan Habis?: Pada bagian ini kamu akan mempelajari
tentang energi terbarukan dan juga upaya pelestarian energi dalam
kehidupan. Selain itu, kamu akan membuat sebuah miniatur pembangkit
listrik tenaga angin (PLTB) secara sederhana.
7. Kuis Materi Energi: Pada bagian ini kamu akan bermain permainan kuis
dengan cara menjawab soal-soal yang berkaitan dengan materi energi.
iv