Page 67 - Semhas Revisi Small Group E-module Dea Septri Risda_Neat
P. 67
Fase 1. Orientasi Peserta Didik Pada Masalah
Indikator 1 Pemecahan Masalah
Masalah 1
Cermatilah permasalahan berikut ini!
Perhatikan tabel berikut! ditunjukan jarak antara dua
kota dalam kilometer.
Bandung Cirebon Semarang Yogyakarta
Berdasarkan tabel disamping,
peneliti ingin menyajikan data
Bandung 0 130 367 428 pada tabel tersebut ke dalam
bentuk matriks, bantulah
Cirebon 130 0 237 317 peneliti untuk memperoleh
bentuk matriks dari tabel
Semarang 367 237 0 115 tersebut dengan kamu
mengikuti langkah-langkah dari
kegiatan pembelajaran ini
Yogayakarta 428 317 115 0
52