Page 26 - E-Modul Fisika Kuantum
P. 26

dari       gabungan              termodinamika                   dan       persamaan

             Maxwell.  Sehingga  persamaan  tersebut  dikenal

             sebagai  Hukum  Stefan-Boltzman  untuk  menghitung

             daya  radiasi.  Boltzman  menyatakan  kemungkinan

             keadaan  suatu  energi  sistem  fisika  adalah  Diskrit

             (memiliki nilai tertentu & tidak berkaitan dengan yang

             lain).


         e. Deret Balmer (1885)


                                        Johan            Jacob            Balmer             melakukan

                                        eksperimen dengan menembakkan atom

                                        hidrogen,  dengan  cara  dipanaskan  dan
                                        menghasilkan                        empat                 panjang

                                        gelombang  dari  cahaya  tampak  dengan

                                        tingkatan  energi  yang  berbeda-beda

                                        sehingga  kemungkinan  energinya  itu

                                        diskrit (energi dengan nilai tertentu dan
              Johan J. Balmer

                      sumber:           tidak  berkesinambungan  dengan  nilai
              https://id.wikipedia.org/wiki/Jo
                  hann_Jakob_Balmer     energi).




         f. Percobaan Hertz (1887)


                                        Heinrich  Rudolf  Hertz  menguji  hipotesis

                                        Maxwell  dan  ia  berhasil  membuktikan

                                        keberadaan                                          gelombang

                                        elektromagnetik.  Selain  itu,  gelombang

                                        ini juga menunjukkan semua sifat cahaya
                                        seperti              pemantulan,                    pembiasan,

             Heinrich R. Hertz          interferensi, difraksi, dan polarisasi. Hasil
                      sumber:
             https://id.wikipedia.org/wiki/He
                  inrich_Rudolf_Hertz   eksperimen  ini  merupakan  pembuktian
                                        dari teori Maxwell.





                                                         26
   21   22   23   24   25   26   27   28   29   30   31