Page 223 - Modul MP
P. 223
Materi Pelatihan Inti 2 – Manajemen Data Puskesmas dan Keluarga Sehat
PUSAT PELATIHAN SDMK-BPPSDMK Bekerjasama dengan UNIT ESELON I DI LINGKUNGAN KEMENTERIAN KESEHATAN
Untuk melihat data yang aneh pada kolom diagnosis hipertensi
dengan:
• Filter Umur (Tahun) 0 – 14 tahun
• Filter Diagnosis Hipertensi “Y”
• Jika terdapat “Y” maka di cek kembali, dan jika tidak ada
maka data sudah bersih/benar
Pelatihan Manajemen Puskesmas | 101