Page 11 - Masker wajah
P. 11
A. Kaolin
B. Talcum Venetum
C. Magnesium Karbonat
D. Zing okside
10. Glyserin merupakan bahan masker yang digunakan dalam perawatan
wajah yang memiliki mantaat ….
A. Menghaluskan kulit
B. Mencerahkan kulit
C. Mengurangi kerut
D. Melembabkan kulit
F. Rangkuman
M
asker kecantikan adalah masker wajah yang digunakan dengan
tujuan untuk perawatan kulit wajah. Masker memiliki manfaat
antara lain: (1) meningkatkan kebersihan, kesehatan dan
kecantikan kulit serta memperbaiki dan merangsang sel-sel kulit; (2)
menghilangkan kekusaman pada wajah, mengeluarkan sisa-sisa kotoran
dan mengangkat sel-sel tanduk mati yang melekat pada wajah; (3)
memperbaiki dan mengencangkan tonus kulit; (4) memberikan pemupukan
kulit, menutrisi serat menghaluskan dan melembutkan kulit; (5) mencegah
dan menyamarkan garis-garis halus dan hyperpigmentasi; (6)
melembabkan dan menyegarkan wajah.
Berbagai jenis masker digunakan dalam perawatan wajah dengan
teknologi, diantaranya: masker setting (setting mask), non setting mask,
biological mask, parafin mask dan warm oil mask.
Perawatan Wajah dan Badan Teknologi 47

