Page 9 - Bahan Ajar Elektronik PPKn Kelas V Sekolah Dasar
P. 9

Pembelajaran 4



        Gotong Royong dalam Tolong Menolong



              Gotong royong memiliki istilah yang berbeda-beda di setiap

         daerah. Misalnya, di daerah Sumatera Barat, banyak istilah

         gotong royong yang disebut oleh masyarakat, ada yang

         menyebut balaerung sari dan ada yang menyebut Toboh kangsi.

         Di Kalimantan Barat gotong royong disebut dengan istilah

         marsialapuri. Adapun di daerah Bengkulu, gotong royong disebut


         dengan istilah ngacau gelamai. Meski berbeda-beda nama atau
         istilah, namun gotong royong tersebut sama-sama mengandung


         nilai saling bekerja sama dan tolong menolong.


         1. Kedudukan Manusia sebagai Makhluk Sosial


         Perhatikan gambar di bawah ini!



























               Gambar tersebut menunjukkan adanya aktivitas gotong

         royong dalam penyambutan Perayaan Hari Ulang Tahun


         Republik ndonesia (HUT RI) dalam Penyambutan tersebut tentu

         masyarakat saling berinteraksi dan saling tolong menolong.

         Berbagai pekerjaan dilakukan bersama demi tercapainya tujuan.






                                                           1
                                                            9
   4   5   6   7   8   9   10   11   12   13   14