Page 9 - E-Modul KIMIA Larutan Penyangga SMA/MA Kelas XI
P. 9
E-MODUL KIMIA SMA/MA KELAS XI 2022
Makanan yang setiap hari kita konsumsi,
ternyata mempengaruhi sistem pH dalam darah.
Hasil metabolisme tubuh kita dapat bersifat asam
juga basa. Hal ini dapat mempengaruhi kestabilan
Gambar : Bakso
pH dalam tubuh. Akan tetapi karena tubuh memiliki Sumber : rasabunda.com
sistem pen yangga maka hal ini dapat dihindari.
Larutan penyangga atau buffer
dapat menjaga kestabilan pH air laut.
Sistem penyangga tersusun dari garam dan
asam-basa konjugasi. Air laut termasuk
dalam contoh larutan penyangga. Sistem
penyangga dari air laut tersusun dari
garam NaHCO3 dan H2CO3 yang berasal
dari gas CO2 yang terlarut.
Gambar : Air laut
Sumber : Pakartutorial
Menurutmu, kenapa senyawa penyangga bisa menjaga kestabilan
pH? Yuk cari tahu.
L a r u t a n P e n y a n g g a Page 6