Page 65 - Dasar-Dasar Pemrograman dasar_Cucu Nuraisah
P. 65
Contoh menghapus dengan method pop():
Hasil Luaran Hapus Pop() :
atau bila kita ingin menghapus semuanya sekaligus, kita bisa menggunakan method clear().
Contoh:
bahasa.clear()
8.8. Mengambil Panjang Dictionary
Untuk mengambil jumlah data atau panjang Dictionary, kita bisa menggunakan fungsi len().
Contoh :
Hasil Luaran :
63